Al Waqtu Atsmanu Minadz Dzahabi Artinya

Arti Al Waktu Atsmanu Minadz Dzahabi serta Penjelasan nya

Al Waqtu Atsmanu Minadz Dzahabi adalah mahfudzat arab tentang pentingnya waktu. Orang Barat menyatakan Time is Money. Waktu adalah uang. Apa arti Al Waqtu Atsmanu Minadz Dzahabi? Bagaimana penjelasannya? Berikut ulasan selengkapnya: Tulisan Al Waqtu Atsmanu Minadz Dzahabi الوَقْتُ أَثْمَنُ مِنَ الذَّهَبِ Al-Waqtu atsmanu minadz dzahab Arti Al Waqtu Atsmanu Minadz Dzahabi Waktu itu lebih … Read more

Khoirul Ashab Man Yadulluka ‘Alal Khoir Artinya

Arti Khoirul Ashab Man Yadulluka 'Alal Khoir dan Penjelasannya

Mahfudzhat Khoirul Ashab man yadulluka ‘alal khoir adalah salah satu kata mutiara tentang persahabatan. Pelajaran Mahfuzhat kali ini adalah tentang ukuran teman terbaik buat seseorang. Pengetahuan tentang masalah ini sangat penting karena seorang teman atau sahabat dekat itu memiliki pengaruh besar terhadap kualitas beragama seseorang. Lalu, apa arti Khoirul Ashab Man Yadulluka ‘Alal Khoir? Bagaimana … Read more

Jaalis Ahlas Shidqi Wal Wafai Artinya

Arti Jaalis Ahlas Shidqi Wal Wafai dan penjelasannya

Kata mutiara Jaalis ahlas shidqi wal wafai adalah mahfudzat tentang persahabatan. Bagaimana memilih seseorang yang layak dijadikan sahabat. Bagaimana tulisan Jaalis ahlas shidqi wal wafai? Apa penjelasannya? Semua dibahas disini. Tulisan Jaalis Ahlas Shidqi Wal Wafai جَالِسْ أَهْلَ الصِّدْقِ وَالوَفَاءِ Jaalis Ahlash Shidqi wal Wafaa’ Arti Jaalis Ahlas Shidqi Wal Wafai Bertemanlah atau bergaullah dengan orang-orang yang jujur dan setia pada janji.” جَالِسْ … Read more

Mawaddatush Shodieqi Tadzharu Waktadh Dhieq

Arti Mawaddatush Shodieqi Tadzharu Waktadh Dhieq Tulisan Arab

Mahfudzat Mawaddatush Shodieqi Tadzharu Waktadh Dhieq adalah salah satu mahfudzat tentang persahahabatan. Kata mutiara ini sangat terkenal. Di Indonesia, penulisan waktadh dengan huruf ka lebih terkenal dibandingkan penulisan dengan huruf qof (waqtadh). Lalu, bagaimana tulisan yang benar? Apa artinya? Tulisan ini membahas hal ini secara lengkap. Tulisan Mawaddatush Shodieqi Tadzharu Waktadh Dhieq مَوَدَّةُ الصَّدِيْقِ تَظْهَرُ … Read more

Arti Man Qolla Shidquhu Qolla Shodiquhu

Arti Man Qolla Shidquhu Qolla Shodiquhu Penjelasannya

Mahfudzat Man Qolla Shidquhu Qolla Shodiquhu adalah kata mutiara yang berkaitan tentang kejujuran dan persahabatan. Apa artinya? Bagaimana penjelasannya? Berikut ulasannya: Tulisan Man Qolla Shidquhu Qolla Shodiquhu مَنْ قَلَّ صِدْقُهُ قَلَّ صَدِيْقُهُ Man Qolla Shidquhu Qolla Shodiquhu Arti Man Qolla Shidquhu Qolla Shodiquhu “Siapa yang sedikit kejujurannya maka sedikit pula temannya.” مَنْ Siapa قَلَّ yang … Read more

Ash Shobru Yu’inu ‘Ala Kulli ‘amalin Artinya

Arti Ash Shobru Yu'inu 'Ala Kulli 'amalin

Ash Shobru Yu’inu ‘Ala Kulli ‘amalin adalah mahfudzat yang berkaitan dengan pentingnya kesabaran bagi setiap individu muslim. Bagaimana kesabaran dapat membantu setiap amalan. Apa arti mahfudzat tersebut? Bagaimana penjelasannya? Tulisan ini mengupas semua hal itu. Tulisan Ash Shobru Yu’inu ‘Ala Kulli ‘amalin الصَّبْرُ يُعِيْنُ عَلىَ كُلِّ عَمَلٍ Ash Shobru Yu’inu ‘Ala Kulli ‘amalin Arti Ash … Read more

Arti Man Shabara Zhafira

Arti Man shabara zhafira tulisan arab

Mahfudzat Man Shabara Zhafira sering terdengar di telinga oleh masyarakat Indonesia. Bahkan ada yang menjadikan sebagai nasyid yang menarik. Lalu, apa arti Man Shabara Zhafira? Bagaimana tulisan arab yang benar? Apa penjelasannya? Berikut tulisan terkait semua hal itu: Tulisan Arab Man Shabara Zhafira مَنْ صَبَرَ ظَفِرَ Man shabara zhafira Arti Man Shabara Zhafira Siapa yang … Read more